PIE STEAK MUSTARD

PIE STEAK MUSTARD PIE STEAK MUSTARD

Hidangan klasik ini merupakan sajian favorite dari negara Inggris. Olahan daging sapi bagian rump yang dimasak bersama adonan pastry menjadikan hidangan utama semakin menggugah selera. Selamat mencoba cin... 😍

 :1 jam 40 menit   :5 orang

click the button

BAHAN
  • 700 gr daging steak sapi bagian rump
  • 1½ tepung yang dibumbui lada
  • 1 sdm minyak goreng
  • 25 gr mentega
  • 1 bawang bombay besar, cincang
  • 175 gr jamur kancing kecil, belah empat
  • 225 ml air panas
  • 3 sdt mustard
  • garam dan lada hitam bubuk
  • 575 gr shortcrust pastry, lelehkan jika beku
  • 1 sdm peterseli segar, cincang
  • 1 putih telur

CARA MEMBUAT

  1. Panaskan oven 220 ℃ dan letakkan loyang di tengah. Bersihkan daging sapi, potong persegi 2,5 cm dan masukkan ke dalam tepung

  2. PIE STEAK MUSTARD

  3. Panaskan minyak dan mentega dalam penggorengan besar. Masak daging sampai berwarna cokelat, dalam beberapa tahap, di atas api sedang. Pindahkan ke piring dan tumislah bawang bombay serta jamur sampai berwarna kuning muda

  4. Tambahkan air panas dan 2 sdt mustard ke penggorengan, lalu didihkan sambil di aduk supaya potongan yang tertinggi dalam panci ikut teraduk. Bumbui menurut selera dengan garam dan lada hitam bubuk

  5. PIE STEAK MUSTARD

  6. Gulung ⅔ adonan pastry dan lapisi sebuah pinggan pie ukuran 1,6 L sampai adonan melewati pinggiran pinggan. Tambahkan kaldu mustard dan taburi dengan peterseli

  7. PIE STEAK MUSTARD

  8. Gulung sisa adonan,olesi pinggiran adonan dengan sedikit air dan letakkan tutup adonan di atasnya. Tekan kedua adonan itu, potong kelebihan adonan, lalu ulangi seperti tahap 4 di atas

  9. Potonglah 2 celah di tengah pie. Kocok putih telur dan sisa 1 sdt mustard, lalu oleskan pada pastry. Hiasi adonan yang dicetak. letakkan pie di dalam oven dan panggang selama 20 menit. Kurangi suhu sampai 180 ℃ dan masak kembali selama 20 menit, tutup renggang atasnya dengan alumunium foil kalau warnanya kelihatan terlalu cokelat... selesai cin

RATING       

Comments